INFORMASI USTADZ

    • Riwayat Pendidikan Strata 1 ( S1)
    • Domisili Makassar
    • Profesi Guru & Muballigh
    • Organisasi NU
  • PROFIL USTADZ

    Lahir di Maros,02-Juli-1949. Saya memulai berdakwah sejak tahun 1976 hingga sekarang. Riwayat pendidikan S1 Fakultas Ushuluddin Jurusan Dakwah/Perbandingan Agama di Universitas Muslim Indonesia Saya seorang pendakwah dengan pengalaman lebih dari 40 tahun dalam menyampaikan syariat-syariat Islam yang sesuai dengan ajaran agama. Memiliki pendekatan dakwah yang sesuai dengan berbagai kalangan dan aktif mengikuti perkembangan zaman. Mendorong umat untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan hingga ketentraman antar umat beragama.

  • Link Ceramah

    Link ceramah ustadz tidak tersedia.

  • Undang Ustadz